Monday, November 15, 2010

Lomba Karikatur

Lomba ini bertemakan “ Airku, Airmu ”. Pada lomba ini peserta diharapkan membuat karikatur dalam bentuk poster yang nantinya akan dipamerkan (finalis). Sasaran dari kegiatan ini adalah umum se-Indonesia. Lomba ini dilaksanakan on the spot di tempat pelaksanaan, yaitu di Balai Pemuda, Surabaya



Juara Umum : Rp 500.000




Batas akhir pendaftaran : 18 Februari 2011 

Formulir dapat dikirim melalui pos atau diantar langsung ke panitia 

Sekretariat : 
HMTL - ITS
Gedung Jurusan Teknik Lingkungan ITS
Kampus Sukolilo
Surabaya 60111
Telp. (031) 5998646

Syarat dan ketentuan:
Dapat di download di sini



>> pengumuman jadwal-jadwal bisa berubah sewaktu-waktu tergantung kuota.. buat kamu-kamu yang berminat ataupun ingin mengikuti perlombaan-perlombaan tersebut sering-sering di cek yaaaa blog ini….
atau kamu sms ke CP yang uda tertera di home :
nama_lomba yang akan diikuti_no hp
 *tenang aja klo hadiahnya gg bakal berubah kok.. J buruuaan dafar..!!
 “SHOW THAT U CARE with OUR EARTH”
-salam HMTL,

2 comments:

  1. dalam bentuk hardcopy apa softcopy ya?

    ReplyDelete
  2. yang lomba karikatur ada biaya pendaftarannya eggak?
    tolong informasinya lebih lengkap ya

    ReplyDelete